(0362) 21149
bappeda@bulelengkab.go.id
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

INI PERTANYAAN DOSEN UNIVERSITAS PANJI SAKTI DALAM MUSRENBANG KABUPATEN BULELENG TAHUN 2018

Admin bappeda | 09 April 2018 | 1443 kali

Musenbang RKPD Kabupaten Buleleng untuk tahun 2019 ini mengusung tema Sinergitas Antar Sektor Guna Mendukung Pembangunan Pertanian Untuk Pertumbuhan Ekonomi Berkualitas, dilaksanakan di Hotel Banyualit Spa & Resort, Kalibukbuk - Lovina Kamis (5/4).

          Pada sesi tanya jawab pada kesempatan ini I Gede Sandiasa, Dosen Universitas Panji Sakti Singaraja meyodorkan beberapa pertanyaan kepada  nara sumber, dalam pertanyaannya, beliau mengajukan beberapa pertanyaan diantaranya mengenai: Mengapa pembangunan infrastruktur di Kabupaten Buleleng          masih belum mendapatkan porsi yang besar???      Menanggapi pertanyaan dari Bapak I Gede Sandiasa, Kepala Bidang Cipta Karya Dinas PUPR Provinsi Bali, Ir. I Nyoman Sumerta, M.Si. mengatakan Disampaikan bahwa sebenarnya pembangunan infrastruktur jalan sudah proporsional, namun memang ada ketimpangan antara wilayah selatan dengan utara Bali, tetapi ketimpangan ini tidak ada pada bidang PUPR. Dicontohkannya seperti di pulau Jawa, pelabuhan banyak terdapat di bagian utara karena faktor alam yang lebih bersahabat, sehingga perlu dikembangkan pelabuhan di bagian Bali utara.

Download disini